13 lagu di mixtape ini akan mengajak kau mengalami sensasi tersebut. Bisa didengarkan di mana saja (selama ada kuota internet, ya). Mungkin bisa menjadi pembunuh bosan saat dirundung kemacetan mahahebat. Mungkin bisa membuatmu terenyuh. Tidak menutup kemungkinan juga akan membuat kau jemu.